BAB I. MEKANISME SEL MITOSIS DAN MEIOSIS DAUR PERKEMBANGBIAKAN

1. Kromosom

Kromosom adalah kromatin yang merapat, memendek dan membesar pada waktu terjadi proses pembelahan dalam inti sel (nucleus), sehingga bagian – bagiannya dapat terlihat dengan jelas di bawah mikroskop biasa. Kromosom berasal dari kata chroma = berwarna, dan soma = badan. Terdapat di dalam plasma nucleus, berupa benda – benda berbentuk lurus seperti batang atau bengkok, dan terdiri dari bahan yang mudah mengikat zat warna. (lebih…)

September 16, 2009 at 8:38 am Tinggalkan komentar

VI. MANFAAT NANAS

1. Kandungan Bromelin Pada Tanaman Nanas

Bromelin merupakan salah satu jenis enzim protease sulfhidril yang mampu menghidrolisis ikatan peptida pada protein atau polipeptida menjadi molekul yang lebih kecil yaitu asam amino. Bromelin ini berbentuk serbuk amori dengan warna putih bening sampai kekuning-kuningan, berbau khas, larut sebagian dalam: Aseton, Eter, dan CHCL3, stabil pada pH: 3,0 – 5,5. Suhu optimum enzim bromelin adalah 50°C- 80°C. (lebih…)

September 14, 2009 at 1:48 pm Tinggalkan komentar

V. PANEN DAN PASCA PANEN NANAS

1. Panen

1). Ciri dan Umur Panen

Panen buah nanas dilakukan setelah nanas berumur 12-24 bulan, tergantung dari jenis bibit yang digunakan. Bibit yang berasal dari mahkota bunga berbuah pada umur 24 bulan, hingga panen buah setelah berumur 24 bulan. Tanaman yang berasal dari tunas batang dipanen setelah umur 18 bulan, sedangkan tunas akar setelah berumur 12 bulan. Ciri-ciri buah nanas yang siap dipanen: (lebih…)

September 14, 2009 at 1:47 pm Tinggalkan komentar

IV. HAMA DAN PENYAKIT

1. Hama

a).  Penggerek buah (Thecla basilides Geyer)

Ciri:

Kupu-kupu berwarna coklat dan kupu-kupu betina meletakkan telurnya pada permukaan buah, kemudian menetas menjadi larva; bentuk larva pada bagian tubuh atas cembung, bagian bawah datar dan tubuh tertutup bulu-bulu halus pendek.

Gejala: (lebih…)

September 14, 2009 at 1:46 pm Tinggalkan komentar

Older Posts


Kategori

Top Rating

Feeds

Klik tertinggi

  • Tidak ada

Blog Stats

  • 120.331 hits